top of page

PT Equity World Futures : PLN Sudah Serap 32,6 Juta Ton Batu Bara

  • Writer: PT Equityworld Futures Samarinda
    PT Equityworld Futures Samarinda
  • May 25, 2018
  • 1 min read

Equity World Futures - PT PLN (Persero) tercatat sudah menyerap 32,6 juta ton batu bara untuk kebutuhan pembangkit listrik hingga April 2018. Jumlah volume batu bara terkontrak dengan harga khusus dari kewajiban domestic market obligation (DMO) 93,2 juta ton.

"Seluruh kontrak sudah terpenuhi namun realisasinya sampai April memang bertahap tidak bisa langsung, baru 32,6 juta ton," kata Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bambang Gatot Ariyono dalam rapat di Komisi VII Jakarta,

Dia mengatakan, total kewajiban volume DMO di tahun 2018 sebanyak 121 juta ton. Dari 121 juta ton, adapun rinciannya berasal PKP2B sebesar 75,5 juta ton, IUP BUMN 6,1 juta ton, IUP PMA 6,0 juta ton, dan IUP daerah 34,1 juta ton.

"Jadi semua realisasi DMO dari 121 juta ton, volume kontrak yang sudah dengan PLN sebesar 93 juta ton," ujar Bambang.

Sementara, berdasarkan kebutuhan batu bara PLTU tahun 2018 berdasarkan RUPTL PLN 2018-2027 sebesar 92 juta ton. Sehingga, jika kontrak tersebut terealisasi semua maka kebutuhan batu bara terpenuhi.

Baca juga: Butuh 140 Juta Ton Batu Bara di 2022, PLN Mau Akuisisi Tambang

Pemerintah bersama PLN juga telah mengatasi masalah pasokan batu bara untuk pembangkit listrik. Hal itu menanggapi isu menipisnya pasokan batu bara di PLN karena tidak bisa memasok sesuai kebijakan harga DMO sebesar US$ 70 per ton.

"Pada saat awal terjadi kekurangan stok di beberapa PLTU. Namun setelah kami membentuk tim khusus PLN, sekarang sudah tidak terjadi, sudah baik

Follow "THIS JUST IN"
  • Facebook Basic Black
  • Twitter Basic Black
  • Black Google+ Icon
Search By Tags

Also Featured In

    Like what you read? Donate now and help me provide fresh news and analysis for my readers   

Donate with PayPal

© 2023 by "This Just In". Proudly created with Wix.com

bottom of page